top of page

(TUGAS 3) Interaksi Manusia dan Komputer

  • Writer: taufiq q.j.p
    taufiq q.j.p
  • Sep 30, 2018
  • 1 min read

Updated: Dec 6, 2018






DIkutip dari Wikipedia, Interaksi manusia dan komputer (bahasa Inggris: human–computer interaction atau disingkat HCI) adalah disiplin ilmu yang mempelajari hubungan antara manusia dan komputer yang meliputi perancangan, evaluasi, dan implementasi antarmuka pengguna komputer agar mudah digunakan oleh manusia.

Salah satu jenis tampilan Interface adalah GUI atau Graphical User Interface yaitu antarmuka dengan interaksi yang berbentuk grafis (bukan teks/perintah). GUI ini yang sudah sering kita temui, kita tinggal klik-klik tombol  yang tersedia sesuai petunjuk aplikasi, sudah bisa memproses aplikasi dengan mudah.




Recent Posts

See All
PRINSIP UTAMA MENDESAIN ANTARMUKA

PRINSIP UTAMA MENDESAIN ANTARMUKA Prinsip Perancangan Tampilan visual merupakan hal yang penting dalam interaksi manusia dan komputer....

 
 
 

Comments


bottom of page